Seiring bertambahnya usia, tak luput kita dibilang "sudah umur" untuk mencegah hal itu, mau dong kita berusaha untuk kelihatan awet muda.
Ga perlu biaya mahal. Coba ikuti tips ini.. Berikut beberapa tips agar awet muda secara alami;
1. Lenyapkan Mitos
Hilangkan pemikiran dalam benak anda bahwa dengan semakin bertambahnya usia maka anda kesulitan untuk melakukan hal apa saja yang ingin anda kerjakan. Hilangkan mitos negative dalam pemikiran anda. Tumbuhkan pemikiran-pemikiran positif seperti dengan semakin bertambahnya usia maka anda akan semakin bijak dalam segala sesuatu.
2. Membersihkan Gigi
Bersihkan gigi anda secara rutin baik dengan menggosok gigi atau menggunakan benang khusus untuk gigi. Menurut penelitian bahwa bakteri yang terdapat pada gigi sama dengan bakteri yang berada pada timbunan lemak yang menyebabkan penyakit jantung dan penyumbatan pembuluh darah. Rajinlah menggosok gigi, mengunyah permen karet yang tidak mengandung gula, dan rutin memeriksa gigi anda ke dokter gigi.
3. Bersikap Positif
Pertahankanlah sikap positif pada diri anda. Karena dengan bertingkah laku dan berfikiran positif sangat berpengaruh kepada kesehatan mental seseorang. Hilangkanlah kebiasaan anda yang mungkin selalu berprasangka buruk kepada orang lain. Mulailah bersikap positif.
4. Olahraga
Salah satu hal untuk menjaga kesehatan biologis anda yang berusia lanjut adalah dengan berolahraga secara teratur. Jangan pikirkan mengenai bertambahnya usia anda, biarlah usia anda bertambah namun jantung anda sehat berkat olahraga dibandingkan dengan seseorang yang berusia muda namun tidak berolahraga.
5.Mengatur Stres
Anda harus bisa mengatur stress dan mengontrol agar anda tidak mengalami stress. Karena dengan stress anda mengalami banyak penyakit seperti jantung, hipertensi, dan penyakit lainnya.
6. Meditasi
Dengan melakukan meditasi anda dapat mengontrol stress anda dan dapat mengurangi stress anda. Karena dengan meditasi anda tidak hanya mengontrol raga anda tetapi jiwa anda juga.
#cosmekita #beauty #awetmuda #tipsawetmuda #cantikgaharusmahal
Mengenai Saya
Diberdayakan oleh Blogger.
Arsip Blog
-
▼
2015
(171)
-
▼
Agustus
(29)
- Tips Merawat Kecantikan Kulit
- Tips Ampuh Untuk Tampil Awet Muda
- Cara Alami dan Hemat Mengecilkan Pori-Pori Wajah
- Tips Alami Menghilangkan Bekas Cacar
- Tips Makeup yang Baik Saat Selfie
- Hal Kecil Pemicu Kista & Kanker Rahim Yang Paling ...
- Tips Memanfaatkan Waktu Luang
- Tips Cantik ala Wanita Paris
- Trick Makeup Mata yang Cantik
- REDWIN ; BLOG WRITING COMPETITION
- Minyak Kayu Putih Untuk Perawatan Rambut Rontok
- Baking Soda Untuk Kesehatan??
- Manfaat Minyak Kayu Putih
- Tips Melakukan Sauna Yang Baik
- Tips Mengaplikasikan Eyeshadow
- Manfaat Tidur Untuk Kulit Cantik
- Manfaat Buah Mengkudu Untuk Kecantikan
- Cantik TIDAK Perlu Mahal
- Cantik Memasuki Usia Kepala 4 !
- Manfaat Ampas Kopi Untuk Kecantikan
- Makeup Dalam Waktu 10 Menit? Why Not?!
- Kulit Kepala Gatal Akibat Ketombe??
- Cara Menggunakan Parfum Di Titik Tubuh yang Tepat
- Baking Soda Untuk Komedo???
- Cara Menggunakan Deodoran Dengan Tepat
- 5 Resep kecantikan menggunakan kopi
- 9 Tips Alami Agar Rambut Tidak Berminyak
- 10 Manfaat Sauna Bagi Tubuh
- 4 Manfaat Kopi Untuk Kecantikan Tubuh Dan Wajah
-
▼
Agustus
(29)
0 komentar
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Popular Posts