Diberdayakan oleh Blogger.

Tips Menyamarkan Garis Halus Pada Wajah

Menyamarkan garis halus pada wajah - Cosmekita

Semakin dengan bertambahnya usia akan timbul garis halus atau sering yang kita kenal adalah kerutan di wajah yang sangat terlihat jelas. Bukankah ini sangat mengganggu anda? Untuk mengatasi kerutan diwajah anda dapat menyiasatinya dengan berbagai macam cara. Salah satunya seperti banyak meminum air putih, yang diyakini bermanfaat untuk kesehatan dan kecantikan anda. Dan hal yang paling utama adalah menyamarkan kerutan di wajah. Berikut adalah cara bagaiamana mengurangi kerutan di wajah anda;

1. Banyak Minum
Banyak minum yang dimaksud disini adalah dengan banyak meminum air putih. Dengan banyak meminum air putih merupakan cara paling ampuh untuk mengurangi kerutan di wajah anda. Hal ini bukan rahasia umum lagi dan kebanyakan orang melakukannya. Minumlah air putih sebanyak 8 gelas setiap hari. Hal ini bermanfaat untuk menghilangkan racun dalam tubuh anda dan membuat wajah anda tampak cantik, cerah, dan alami.

2. Buah Beri
Memakan buah beri memiliki banyak khasiat dan manfaat yang bagus untuk kulit kta. Biarpun buahnya kecil namun buah ini memiliki antioksidan yang cukup tinggi yang berguna untuk melindungi sel kulit kita agar tidak menipisnya kolagen yang menimbulkan kerutan yang terjadi pada kulit.

3. Jauhi Kebiasaan Buruk
Hindari kebiasaan buruk anda seperti kurang tidur, merokok, minum minuman beralkohol karena beberap hal tersebut menjadi faktor utama terjadinya kerut di wajah anda. Jika kita tidak meninggalkan kebiasaan buruk tersebut maka akan mengurangi elastisitas wajah anda dan hanya membuatnya tetap berkerut. Hindari pula penggunaan sunscreen pada wajah. Bila memang sangat dibutuhkan cukup digunakan pada area di sekitar mata karena daerah mata cenderung sensitif. Anda dapat pula menyiasatinya dengan menggunakan kaca mata hitam.

4. Rajin Menggunakan Pelembap
Hal terakhir ini sangat penting dan yang harus anda perhatikan jangan sampai kulit wajah anda kehilangan kelembapannya. Apalagi terkhusus untuk kulit kering dan anda yang sering berada di ruangan ber-ac. Rajinlah menggunakan pelembap baik itu pagi atau malam. Pelembap pagi berguna untuk melindungi kulit anda di panasnya matahari sedangkan pelembap di malam hari berguna untuk memperbaiki kulit anda akibat aktivitas seharian.

#cosmekita #beauty #kecantikan #menyamarkangarishaluspadawajah #infokecantikan

Facebook : Cosmekita
Twitter : @Cosmekita
Instagram : cosmekita


0 komentar